Home » Warta Umum (Page 30)

Category Archives: Warta Umum

Kirab Obor Paskah Nasional 2018 Tiba di Rantepao, Toraja Utara

(Obor Paskah 2018 tiba di Rantepao, Foto: karebatoraja.com)

GKJbrayatkinasih, Rantepao- Setelah tertunda sehari karena terhambat bencana alam tanah longsor, Minggu, 25 Maret 2018, kirab obor Paskah Nasional 2018, akhirnya tiba di Rantepao, ibukota kabupaten Toraja Utara.
(more…)

RUU KUHP: Delik Agama yang Mengancam Kehidupan Keagamaan dan Toleransi

(Para tokoh yang hadir saat jumpa pers terkait RUU KUHP di kantor LBH Jakarta)

GKJbrayatkinasih, Jakarta- DPR RI saat ini sedang membahas Rancangan Undang-undang Pidana, di mana salah satu babnya mengatur soal tindak pidana terhadap agama dan kehidupan beragama.

(more…)

17 Negara Direncanakan Hadiri Perayaan Paskah Asia di Manado

(Dokumentasi Misa Minggu Paskah di Gereja Katedral, Jakarta, 16/4/2017-ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A)

GKJbrayatkinasih, Manado- Sebanyak 17 negara dan 100 denominasi gereja akan menghadiri pelaksanaan Pertemuan Pemuda Ekumenis se Asia (Asian Ecumenical Youth Assembly) dan Perayaan Paskah Asia (Asia Easter Celebration) di Kota Manado dan Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara pada pada 6-13 April 2018 mendatang.

(more…)